Berita SMPIT Alitqon

User Rating: 0 / 5

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

(31/08 & 07/09) Tepatnya hari sabtu tanggal 31 Agustus 2019 Sekolah Islam Terpadu Al Itqon yang akrab dikenal dengan SIT AL ITQON ini berusia 13 tahun sudah, usia menginjak remaja. Meski terbilang sekolah yang masih sangat muda, tetapi sudah banyak menorehkan banyak prestasi, baik tingkat Kab Tangerang, tingkat Provinsi, hingga tingkat Nasional, prestasi yang diraih oleh siswa-siswanya hingga prestasi sekolahnya.


User Rating: 0 / 5

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

Menanamkan kepedulian terhadap sesama perlu dilakukan sejak dini, hal inilah yang menjadi alasan tim fasilitator SDIT dan SMPIT Al Itqon untuk selalu melakukan penggalangan dana jika ada kejadian-kejadian bencana pada ummat manusia baik dalam negeri maupun luar negeri.


User Rating: 0 / 5

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

SMPIT Al Itqon salurkan donasi untuk korban gempa dan tsunami di Sulawesi ke Dompet Dhuafa Banten, Selasa (9/10) pagi di Sekitaran Fly Over Balaraja – Kresek.


Berita Populer